Analisa USD/CHF Sabtu, 8 Maret 2025: Tren Bearish Masih Berlanjut? USD/CHF terus menunjukkan pelemahan dengan harga saat ini berada di kisaran 0.8796. Tren turun ini sudah berlangsung sejak awal Maret, di mana tekanan jual mendominasi pergerakan....
Weekly Market Analysis GBP/USD Pasangan mata uang GBP/USD mengalami pergerakan bullish yang cukup signifikan sepanjang pekan ini. Harga bergerak dari level 1.25765 hingga menyentuh area tertinggi 1.29432 sebelum ditutup di sekitar 1.29210. Kenaikan...
ANALISA PASANGAN MATA UANG EURUSD Minggu ini gerakan eurusd memang sangat besar sekali. Soalnya, jika ditotal itu eurusd naik sekitar 400 pips. Gerakan eurusd itu mulai naik itu dari 1.0484 dan sekarang posisinya sudah naik sampai di harga 1.0881....
Derivatif Berbasis Forward Derivatif berbasis forward adalah instrumen keuangan yang dirancang buat lindung nilai atau spekulasi terhadap perubahan harga aset di masa depan. Manfaatnya jelas: kita bisa ngunci harga sekarang buat transaksi nanti,...
ANALISA SUPPORT RESISTANCE PADA PAIR NZD/USD 09 Maret 2025 Pasangan mata uang NZD/USD saat ini berada dalam dinamika pergerakan yang cukup menarik, di mana harga terkini tercatat di level 0.57060. Jika melihat tren secara global, pergerakan harga...